Urgensi Kearifan Lokal melalui Musik Gamelan dalam Konteks Pendidikan Seni di Era 4.0

  • Alfa Kristanto Sekolah Tinggi Theologia Abdiel
Keywords: Gamelan, kearifan lokal, pendidikan seni

Abstract

Dialektika konservasi nilai-nilai kearifan lokal di tengah era revolusi industri 4.0 menjadi isu dan topik yang menarik untuk dibahas.  Upaya konservasi nilai-nilai kearifan lokal dapat membantu manusia tetap sadar posisinya sebagai makhluk sosial yang saling membutuhkan satu dengan yang lainnya. Musik gamelan merupakan salah satu dari antara alat musik kebudayaan yang dimiliki oleh Indonesia. Musik gamelan membawa dampak yang baik terhadap pelestarian nilai-nilai kearifan lokal.  Menjadi manusia yang memiliki sensitifitas perasaan untuk sesamanya dan lingkungannya. Menjadi manusia yang mampu beradaptasi dan menjaga nilai-nilai kearifan lokal ditengah perubahan-perubahan yang terbentuk dari dinamika perkembangan zaman. Semangat ideologi pendidikan seni diantaranya adalah menjadikan manusia sebagai makhluk yang mulia. 

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2020-06-20
How to Cite
Kristanto, A. (2020). Urgensi Kearifan Lokal melalui Musik Gamelan dalam Konteks Pendidikan Seni di Era 4.0. Musikolastika: Jurnal Pertunjukan Dan Pendidikan Musik, 2(1), 51 - 58. https://doi.org/10.24036/musikolastika.v2i1.39
Section
Articles